About the Journal
Prosiding ini merupakan prosiding terbitan tahunan (setahun sekali), yang berisi kompilasi makalah-makalah yang dipresentasikan pada Seminar Nasional Bahasa, Sastra, dan Budaya (SNBSB) di setiap tahunnya.
SNBSB 2022 diselenggarakan pada Kamis, 1 September 2022 di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Udayana dengan tema “Santa Smṛti: Menelisik Potensi Bahasa, Sastra, dan Budaya Sebagai Resolusi Konflik”.
SNBSB 2023 diselenggarakan pada hari Jumat, 22 September 2023, dengan tema "Meningkatkan Apresiasi Bahasa, Sastra, dan Budaya untuk Memperkokoh Jati Diri Bangsa".